Data Validation Microsoft Excel Part 2 Data Validation List
Drop-down List di Excel sangat membantu jika Anda ingin memastikan bahwa pengguna memilih item dari daftar yang ada, daripada mengetikkan isinya sendiri.
Membuat Drop Down List di Excel
Untuk membuat Drop-down List di Excel menggunakan Data Validation adalah sebagai berikut :
- Klik cell yang akan dibuat Drop-down List
- Klik tab menu Data, lalu Data Validation
- Pada jendela Data Validation di tab settings, pada pilihan Allow, pilihlah List
- Kemudian pada Data Source ketiklah Laki-laki;Perempuan
- Klik OK

Drop-down List Data Validation Yang Saling Berhubungan
Drop-down list excel menggunakan Data Validation dapat dibuat dengan mudah, saling berhubungan antara Drop-down List yang satu dengan yang lainnya. Pada contoh ini kita akan membuat Drop-down List Menu Makanan dan Minuman. Menu makanan berisi pilihan-pilihan menu makanan, sedangkan Menu minuman berisi pilihan minuman yang tersedia. Untuk lebih jelasnya tentang pembuatan Drop-down list dapat anda lihat pada Video berikut ini :
(Visited 957 times, 1 visits today)